Milan (ANTARA News) - Klub Juventus masih kokoh di puncak klasemen Liga Italia dengan raihan 73 poin dari 31 kali pertandingan hingga Minggu


Urutan kedua klasemen ditempati Lazio dengan mengoleksi 58 poin dan Roma di urutan ketiga klasemen dengan poin sama (58) namun kalah dalam selisih gol.




Hasil-hasil pertandingan Liga Italia pada Minggu:

Inter Milan 0 AC Milan 0

Sassuolo 1 (Berardi 45+1-pen) Torino 1 (Quagliarella 59-pen)

Chievo 1 (Pellissier 39) Udinese 1 (Cesar 71-gol bunuh diri)

Empoli 2 (Maccarone 32, Tonelli 45) Parma 2 (Lodi 19, Belfodil 73)

Palermo 2 (Chochev 9, 30) Genoa 1 (Falque 52)

Roma 1 (Totti 3-pen) Atalanta 1 (Denis 23-pen)

Cagliari 0 Napoli 3 (Callejon 24, Balzano 45+1-og, Gabbiadini 59)

Bermain pada Senin

Fiorentina vs Verona (18.45)

Bermain pada Sabtu

Sampdoria 0 Cesena 0

Juventus 2 (Tevez 17, Bonucci 28) Lazio 0




Klasemen Liga Italia setelah pertandingan-pertandingan Minggu (bermain, menang, seri, kalah, memasukkan gol, kemasukan gol, nilai) seperti dilansir AFP:

Juventus 31 22 7 2 59 15 73

Lazio 31 18 4 9 58 30 58

Roma 31 15 13 3 42 23 58

Napoli 31 15 8 8 53 37 53

Sampdoria 31 12 14 5 38 31 50

Fiorentina 30 13 10 7 43 34 49

Genoa 31 11 11 9 43 36 44

Torino 31 11 11 9 36 33 44

AC Milan 31 10 13 8 44 37 43

Inter Milan 31 10 12 9 46 37 42

Palermo 31 10 11 10 44 45 41

Sassuolo 31 8 12 11 37 46 36

Chievo 31 9 9 13 23 32 36

Udinese 31 8 11 12 34 42 35

Empoli 31 6 16 9 32 38 34

Verona 30 8 9 13 36 53 33

Atalanta 31 6 12 13 27 42 30

Cesena 31 4 11 16 28 53 23

Cagliari 31 4 9 18 35 61 21

Parma 31 5 5 21 26 58 13

Catatan: Parma dikurangi tiga angka dan hukuman empat angka karena pelanggaran peraturan-peraturan keuangan serta gaji yang tidak terbayarkan.

(Uu.H-RF/A016)