Vancouver, Kanada (ANTARA News) - Minggu dini hari WIB lusa akan dimulai pertandingan babak 16 Besar Piala Dunai 2015, dan berikut adalah fakta singkat ke-16 tim yang maju ke babak knockout itu, dikutip dari AFP:

Jerman
  Piala Dunia 2015: juara Grup B
  Kualifikasi: Juara Grup 1 Eropa
  Penampilan sebelumnya: 1991, 1995, 1999, 2003, 2007, 2011
  Tempat terbaik pada Piala Dunia: juara dunia 2003 dan 2007; runner-up 1995; perempat final 1999 dan 2011
  Penghargaan: Juara Piala Dunia 2003 dan 2007; Juara Eropa: 1989, 1991,1995, 1997, 2001, 2005, 2009, 2013
  Pelatih: Silvia Neid
  Ranking FIFA: 1
 
Amerika Serikat
  Piala Dunia 2015: Juara Grup D
  Kualifikasi: Juara CONCACAF 2014
  Penampilan sebelumnya: 1991, 1995, 1999, 2003, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Juara 1991, 1999; runner-up 2011; tempat ketiga 1995, 2003, 2007
  Penghargaan: Juara Piala Dunia 1991, 1999,  Juara Olimpiade 1996, 2004, 2008, 2012;  Juara CONCACAF 1991, 1993, 1994, 2000, 2002, 2006, 2014
  Pelatih: Jillian Ellis
  Ranking FIFA: 2
 
Prancis
  Piala Dunia 2015:  Juara Grup F
  Kualifikasi: Juara Grup 7 Eropa
  Penampilan sebelumnya: 2003, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Keempat pada 2011
  Penghargaan: Perempafinalis Piala Eropa 2013 dan 2009; keempat Olimpiade 2012
  Pelatih: Philippe Bergeroo
  Ranking FIFA: 3
 
Jepang
  Piala Dunia 2015: Juara Grup C
  Kualifikasi: Juara Piala Asia 2014
  Penampilan sebelumnya: 1991, 1995, 1999, 2003, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Juara 2011; perempat final 1995
  Penghargaan: Juara Piala Dunia 2011; Juara Asia 2014, runner-up 1986, 1991, 1995, 2001; Medali perak Olimpiade 2012
  Pelatih: Norio Sasaki
  Ranking FIFA: 4
 
Swedia
  Piala Dunia 2015: Ketiga Grup D
  Kualifikasi: Juara Grup 4 Eropa
  Penampilan sebelumnya: 1991, 1995, 1999, 2003, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Runner-up 2003; ketiga 1991 dan 2011
  Penghargaan: Juara Eropa 1984; Perempat final Olimpiade 2008, 2012
  Pelatih: Pia Sundhage
  Ranking FIFA: 5
 
Inggris

  Piala Dunia 2015: kedua Grup F
  Kualifikasi: Juara Grup 6 Eropa
  Penampilan sebelumnya: 1995, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Perempat final 1995, 2007, 2011
  Penghargaan: Runner-up Piala Eropa 1984 dan 2009
  Pelatih: Mark Sampson
  Ranking FIFA: 6
 
Brasil

  Piala Dunia 2015: Juara Grup E
  Kualifikasi : Juara Amerika Selatan 2014
  Penampilan sebelumnya: 1991, 1995, 1999, 2003, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Runner-up 2007, tempat ketiga 1999, perempatfinal 2003, 2011;
  Penghargaan: Medali perak Olimpiade 2004 dan 2008; Juara Amerika Selatan 1991, 1995, 1998, 2003, 2010, 2014
  Pelatih: Oswaldo Fumeiro Alvarez (Vadao)
  Ranking FIFA: 7
 
Kanada

  Piala Dunia 2015: Juara Grup A
  Kualifikasi: Tuan Rumah
  Penampilan sebelumnya: 1995, 1999, 2004, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Keempat 2003
  Penghargaan: Juara CONCACAF 1998, 2010, Medali perunggu Olimpiade 2012
  Pelatih: John Herdman
  Ranking FIFA: 8
 
Australia
  Piala Dunia 2015: kedua Grup D
  Kualifikasi: Runner-up Piala Asia 2014
  Pemampilan sebelumnya: 1995, 1999, 2003, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Perempat final 2007 dan 2011
  Penghargaan: Perempat final Olimpiade 2004; Juara Asia 2010, runner-up 2014; Juara Oceania 1995, 1998, 2003
  Pelatih: Alen Stajcic
  Ranking FIFA: 10
 
Norwegia
  Piala Dunia 2015: kedua Grup B
  Kualifikasi: Juara Grup 5 Eropa
  Penampilan sebelumnya: 1991, 1995, 1999, 2003, 2007, 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: Juara 1995; runner-up 1991; perempat final 2003
  Penghargaan: Juara Piala Dunia 1995; Juara Olimpiade 2000, tempat ketiga 1996; Juara Eropa 1987, 1993
  Pelatih: Even Pellerud
  Ranking FIFA: 11
 
Belanda
  Piala Dunia 2015: ketiga Grup A
  Kualifikasi : pemenang playoff melawan Italia
  Penampilan sebelumnya: 0
  Penghargaan: ketiga Piala Eropa 2009
  Pelatih: Roger Reijners
  Ranking FIFA: 12
 
Tiongkok
  Piala Dunia 2015: kedua Grup A
  Kualifikasi : Ketiga Piala Asia 2014
  Penampilan sebelumnya: 1991, 1995, 1999, 2004, 2007
  Tempat terbaik Piala Dunia: Runner-up 1999; perempat final 1991, 2003, 2007
  Penghargaan: Juara Piala Asia 1986, 1989, 1991, 1993, 1995, 1997, 1999, 2006; Medali Perak Olimpiade 1996
  Pelatih: Hao Wei
  Ranking FIFA: 16
 
Korea Selatan
  Piala Dunia 2015: kedua Grup E
  Kualifikasi : Keempat Piala Asia 2014
  Penampilan sebelumnya: 2003
  Tempat terbaik Piala Dunia: tak pernah lolos dari fase grup
  Penghargaan: ketiga Piala Asia 2003
  Pelatih: Yoon Deok-yeo
  Ranking FIFA: 18
 
Swiss
  Piala Dunia 2015: ketiga Grup C
  Kualifikasi: Juara Grup 3 Eropa
  Penampilan sebelumnya: 0
  Penghargaan: 0
  Pelatih: Martina Voss-Tecklenburg
  Ranking FIFA: 19
 
Kolombia
  Piala Dunia 2015: ketiga Grup F
  Kualifikasi: Runner-up Amerika Selatan 2014
  Penampilan sebelumnnya: 2011
  Tempat terbaik Piala Dunia: tak pernah lolos dari fase grup
  Penghargaan: Runner-up Amerika Selatan 2010 dan 2014
  Pelatih: Fabian Taborda
  Ranking FIFA: 28
 
Kamerun

  Piala Dunia 2015: kedua Grup C
  Kualifikasi: Runner-up Piala Afrika 2014
  Penampilan sebelumnya: 0
  Penghargaan: Runner-up Piala Afrika 1991, 2004, 2014
  Pelatih: Enow Ngachu
  Ranking FIFA: 53


Editor: Jafar M Sidik
Copyright © ANTARA 2015