Saatnya milenial menantang revolusi industri 4.0
15 Mei 2019 20:51 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Pemerintah terus berupaya meningkatkan sumber daya manusia dalam menghadapi revolusi industri 4.0. Generasi milenial diharapkan dapat menjadikan revolusi industri 4.0 sebagai peluang bukan ancaman dalam memajukan perekonomian dan menyejahterakan kehidupan. Untuk itu pemerintah terus berupaya mendukung milenial dalam berkarya. (Fahrul Marwansyah/Sizuka)
Tags: