(Antara)-Tidak semuanya pelajar di negeri ini merasakan fasilitas pendidikan yang layak, utamanya pelajar yang berada di Kawasan Pegunungan, seperti para pelajar di Sekolah Dasar Negeri Mulyorejo 2, Kecamatan Silo, Jember. Meskipun sekolahnya terbuat dari kayu, berlantai tanah dan beratap seng, serta tanpa dilengkapi fasilitas pendidikan lainnya, para pelajar di sekolah itu tetap bersemangat belajar.
Melihat semangat belajar anak-anak pegunungan
9 Januari 2019 17:47 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: