(Antara)-Semakin tipisnya cadangan energi dunia, memotivasi sejumlah kalangan akademisi dan masyarakat pecinta lingkungan untuk mencari energi alternatif pengganti, berbahan baku fosil. Hasilnya, sebuah inovasi terbaru berupa energi listrik dari limbah organik rumah tangga, mampu diciptakan sekelompok mahasiswa universitas brawijaya malang.