(Antara)-Banyak yang berpendapat, bahwa minat baca masyarakat indonesia cukup tinggi. Namun akses untuk mendapatkan bahan bacaan bermutu, yang kerap menjadi masalah. untuk membuka akses tersebut, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Batang, Jawa Tengah, menetapkan target kunjungan pustaka keliling, sebanyak 120 kali, ke desa-desa terpencil di kabupaten tersebut.
Pustaka Keliling targetkan 120 kunjungan ke desa terpencil
3 Maret 2018 16:11 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: