(Antara)-Super blue blood moon, yang terjadi Rabu malam 31 Januari 2018, berpengaruh pada naiknya gelombang air laut. BMKG Stasiun Meteorologi Maritim Semarang, memperkirakan gelombang tinggi di Perairan Laut Jawa, akan terjadi hingga 2 hari ke depan. KSOP Kelas Satu Tanjung Emas semarang pun mengeluarkan surat edaran peringatan cuaca buruk bagi pelayaran, hingga batas waktu yang belum ditentukan.
Gelombang tinggi akibat super blue blood moon
1 Februari 2018 19:20 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: