(Antara)-Indonesia mengecam langkah Amerika Serikat yang mengakui yerusalem sebagai ibu kota negara Israel. Keputusan Negeri Paman Sam tersebut telah melanggar berbagairesolusi dewan keamanan dan majelis Umum PBB, serta mengganggu stabilitas dunia. Kecaman ini diutarakan Presiden Jokowi, setelah pada Rabu siang waktu setempat, presiden amerika, Donald Trump, secara resmi mengakui Yerusalem adalah Ibukota Israel.
Indonesia Kecam Langkah Sepihak AS
7 Desember 2017 17:34 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: