(Antara) - Tradisi rutin setiap peringatan Maulid Nabi Muhamad Saw sejumlah warga di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, menggelar ritual pencucuian yang diyakini adalah benda pusaka peninggalan leluhur. Peristiwa itu terjadi di Padepokan Nursejati, Majelis Dzikir Al Awaliah Desa Sumber Kulon, Kecamatan Jatitujuh. Kegiatan itu bentuk mempertahankan tradisi lama.
Mengenal Tradisi Muludan Warga Majalengka Jawa Barat
6 Desember 2017 18:49 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: