BBPOM Mataram periksa 30 sampel olahan pangan di pasar tradisional
14 Maret 2024 15:44 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Mataram bersama Dinas Perdagangan Kota Mataram melakukan inspeksi terhadap pangan olahan yang dijual di pasar tradisional Mandalika Sweta Mataram, Kamis (14/3). Terdapat 30 jenis makanan olahan yang dijadikan sampel untuk dilakukan uji laboratorium guna memastikan kandungan zat berbahaya serta keamanan dan kesehatannya. (Kusnandar/Andi Bagasela/Rinto A Navis)
Tags: