Pendidikan Braille bawa harapan bagi anak-anak tunanetra di Kamerun
6 Januari 2024 19:57 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Sebuah asosiasi yang didedikasikan untuk penyandang disabilitas telah memfasilitasi pendidikan Braille bagi banyak anak tunanetra di Yaounde, ibu kota Kamerun. Selain membekali mereka dengan keterampilan membaca dan menjelajahi dunia, inisiatif ini juga membantu mereka berintegrasi secara lebih baik ke dalam masyarakat. (XINHUA/Ria Gracia Carolina Simanjunta/Sandy Arizona/Amita Putri Caesaria)
Tags: