Jelang puncak El Nino, BNPB dan Bapanas siapkan langkah mitigasi
31 Juli 2023 19:51 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Badan Meterologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan puncak El Nino akan terjadi di bulan Agustus sampai September. Guna menghadapi dampak El Nino berupa kekeringan, peningkatan suhu, hingga kebakaran hutan, pemerintah pusat melalui Badan Pangan Nasional (Bapanas) dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana.(Gilang Gathoot Tetuko/Rizky Bagus Dhermawan/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
Tags: