ANTARA -Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Dwikorita Karnawati, Jumat (27/1) mengimbau seluruh pihak untuk waspada transisi musim hujan ke musim kemarau yang dapat meyebabkan fenomena cuaca ekstrem. Selain itu masyarakat juga diminta untuk bersiap menghadapi musim kemarau yang diprediksi lebih kering dari masa tiga tahun berturut-turut sebelumnya.
(Cahya Sari/Denno Ramdha Asmara/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
BMKG: Waspadai transisi musim hingga kemarau lebih kering
27 Januari 2023 16:47 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: