ANTARA - Pembelajaran Tatap Muka (PTM) untuk jenjang Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) sederajat di Kota Bogor, Jawa Barat, berlangsung sebanyak 50 persen pada ajaran baru 2022/2023. Kasi Kurikulum SMP Dinas Pendidikan Kota Bogor, Ahmad Furqon saat ditemui di Kota Bogor pada Selasa (19/7) mengaku BAHWA proses pembelajaran tatap muka selama dua hari berjalan lancar dengan melaksanakan protokol kesehatan secara ketat.
(Fadzar Ilham Pangestu/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
Hari kedua PTM, Pemkot Bogor pastikan sekolah lakukan prokes ketat
20 Juli 2022 01:00 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: