Situs Wastu Jenderal Ili ungkap sejarah Xinjiang
13 Juni 2022 15:15 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Beberapa bangunan di bekas situs Wastu Jenderal Ili kini telah dialihfungsikan menjadi ruang pameran. Berbagai benda pameran termasuk patung tokoh bersejarah terkenal dari masa Dinasti Qing, meja pasir dan peta, merefleksikan sejarah pemerintahan setempat, perkembangan pertanian, dan interaksi niaga antara China tengah dan Wilayah Barat.(XINHUA/Siti Zulaikha/Rayyan/Sizuka)
Tags: