Petani Jember perluas pemasaran produk melalui aplikasi Shopertan
2 Juni 2022 15:01 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Pemerintah Kabupaten Jember, Jawa Timur meluncurkan aplikasi Shopertan untuk mempermudah petani dan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) yang bergerak di bidang pertanian dalam memasarkan produk melalui aplikasi berbasis android. Selain hasil pertanian, aplikasi ini juga menawarkan beraneka produk mulai dari produk pupuk organik, olahan makanan, hingga produk kopi robusta asli Jember. (Hamka Agung Balya/Rayyan/Rinto A Navis)
Tags: