Video duyung terdampar di Pangkalpinang, BKSDA cari keberadaannya
10 September 2021 23:53 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Beredarnya video yang memperlihatkan seekor duyung (dugong dugon) terdampar di tepi Pantai Pasir Padi Pangkalpinang, Bangka Belitung, membuat Badan Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Selatan menuju ke lokasi, Jumat (10/9). Namun, petugas tidak menemukan mamalia laut yang dilindungi tersebut. (Meriyanti/Andi Bagasela/Nusantara HMulkan)
Tags: