Bentrokan antar komunal paksa 11.000 warga Kamerun mengungsi
10 September 2021 21:31 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Bentrokan antar komunal antara penggembala dan nelayan di wilayah Far North Kamerun telah membuat ribuan orang kehilangan tempat tinggal karena kelangkaan air diperburuk oleh perubahan iklim. Menurut evaluasi pertama otoritas Chad, kekerasan memaksa 11.000 orang dari kedua kelompok menyeberangi perbatasan untuk mencari perlindungan di Chad.(REUTERS-PBB/Siti Zulaikha/Andi Bagasela/Sizuka)
Tags: