Bukit Cipala, potensi rempah-rempah tersembunyi di Cilegon
6 Agustus 2021 12:09 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Kota Cilegon, Banten, ternyata tidak melulu hanya mengandalkan ekonomi dari sektor industri. Kawasan Bukit Cipala, Kelurahan Lebak Gede, Kecamatan Pulomerak, Kota Cilegon, juga berpotensi dikembangkan menjadi sentra pertanian lada dan cengkih dengan rata-rata hasil panen setiap tahunnya mencapai 5-7 ton. (Susmiatun Hayati/Yovita Amalia/Nusantara Mulkan)
Tags: