COVID-19 melonjak, 6 provinsi alami keterisian rumah sakit di atas 50%
10 Mei 2021 17:00 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Menjelang Idul Fitri 1442 H, wabah corona kembali bergerak naik. Sejumlah wilayah di tanah air terjadi peningkatan kasus harian yang memicu pada bertambahnya Bed Occupancy Rate (BOR) atau tingkat keterisian rumah sakit. Ketua KPC PEN, Airlangga Hartarto, mengumumkan 6 provinsi yang saat ini memiliki BOR di atas 50 persen, didominasi oleh provinsi di pulau Sumatera. Simak liputannya untuk mengetahui 6 provinsi tersebut. (Egan Suryahartaji/Satrio Giri Marwanto/Rinto A Navis)
Tags: