Antibodi tak bertahan lama, waspada reinfeksi COVID-19
3 November 2020 16:16 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Reinfeksi COVID-19 atau terpaparnya kembali pasien yang sudah sembuh dari infeksi virus, telah terjadi di sejumlah negara. Dokter Spesialis Penyakit Dalam dan Vaksinolog Dirga Sakti Rambe, Selasa (3/11), mengatakan hal tersebut menggambarkan proteksi antibodi yang terbentuk pada pasien tak bertahan lama, sehingga perlu diwaspadai dengan tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan.(KOMINFO/Cahya Sari/Agha Yuninda/Sizuka)
Tags: