Mendikbud: sekolah di zona kuning sudah boleh dibuka kembali
8 Agustus 2020 00:15 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Kurang efektifnya Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ), yang dirasakan sebagian orangtua dan anak-anak menjadi dasar Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim membuat kebijakan baru dalam dunia pendidikan di masa pandemi. Dia akan memperluas pembelajaran tatap muka untuk zona kuning dan meluncurkan kurikulum darurat untuk memberikan fleksibilitas bagi semua peserta didik dan guru. (Afra Augesti/Kemdikbud/Dudy Yanuwardhana/Nusantara Mulkan)
Tags: