Ketua KPU: Verifikasi data pemilih jangan asal
19 Juli 2020 10:38 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia memberikan pembekalan secara daring kepada KPU Daerah seluruh Indonesia yang menggelar Pilkada Serentak 2020. Secara khusus, KPU memberi masukan mengenai verifikasi atau pencocokan dan penelitian (coklit) data pemilih kepada petugas. Pembekalan bertujuan agar verifikasi dilaksanakan dengan benar dan tidak asal. (Farah Khadija/Sandi Arizona/Gracia Simanjuntak)
Tags: