Jokowi usul pembayaran utang negara berkembang dialihkan ke pembiayaan COVID-19
5 Mei 2020 08:10 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Presiden Joko Widodo dalam Konferensi Tingkat Tinggi Gerakan Non-Blok menyampaikan tiga pesan utama kepada para pemimpin negara anggota GNB. Salah satunya yaitu pentingnya penguatan kemitraan global bagi negara berkembang, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan Presiden Jokowi mengusulkan pembayaran kewajiban utang negara berkembang bisa dialihkan ke pembiayaan penanganan COVID-19 atau Debt Swop for COVID-19 dari kreditur. (Rijalul Vikry/Rayyan/Risbeyhi)
Tags: