Tiga gempa susulan berpusat di laut Maluku
6 April 2020 16:12 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Sebanyak tiga gempa susulan terjadi usai gempa pertama berkekuatan 6,1 Magnitudo pada Senin (6/4), pukul 03.37 WIT, . Pusat gempa berada di laut Maluku, di kedalaman 10 km, dengan jarak 122 km arah Barat Laut dari Kota Jalilolo, Halmahera Barat. BNPB Ternate tidak menerima laporan adanya kerusakan dan korban jiwa. (Harmoko Minggu/Soni Namura/Edwar Mukti Laksana)
Tags: