WFH ternyata tidak membosankan malah efisien
29 Maret 2020 08:10 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA - Instruksi pemerintah bekerja dari rumah atau "Work From Home" bagi pegawai dan pekerja kantoran, ternyata tidaklah membosankan. Asisten Ombudsman Perwakilan Sumatera Barat, Adel Wahidi mengaku bekerja dari rumah dan memanfaatkan teknologi ternyata membantu pekerjaan lebih efisien dan mempersingkat birokrasi.(Melani Friati/Satrio Giri/Sizuka)
Tags: