ANTARA – Untuk meningkatkan sistem peringatan dini tsunami sebanyak 12 unit buoy akan dipasang di sejumlah titik yang diidentifikasi berbahaya. Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Bambang Brodjonegoro, saat berada di Benoa, Bali, Rabu (11/12), menyebut alat tersebut diproduksi Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi akan mudah terlihat untuk menghindari tangan-tangan jahil.
(Pande Yudha//Sandi Arizona/Nusantara Mulkan)
12 pendeteksi tsunami buatan BPPT gantikan yang lama
11 Desember 2019 21:37 WIB
This browser does not support the video element.
Tags: