Mengembalikan budaya malu cegah danau Singkarak dari pencemaran
8 November 2019 16:20 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA- Budaya malu membuang sampah harus dihidupkan kembali untuk mencegah sampah plastik yang mulai mencemari lingkungan di kawasan Danau Singkarak, Sumatera Barat. Hal itu mengingat, Danau Singkarak merupakan satu dari dua danau purba di Sumbar yang saat ini menurut Kementerian Lingkungan Hidup berada pada teracam punah.(Fandi Yogari/Satrio Giri/Saras Krisvianti)
Tags: