Adanya potensi bencana di ibu kota baru
29 Agustus 2019 22:11 WIB
This browser does not support the video element.
ANTARA- Putusan pemerintah yang memindahkan ibu kota baru di dua kabupaten di Kalimantan Timur menurut Deputi bidang pencegahan dan kesiapsiagaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Bernadus Wisnu Widjaja adalah pilihan yang tepat. Karena ibu kota baru tersebut minim terjadinya potensi bencana dibandingkan provinsi lain di Indonesia.(Egan Suryahartaji/Sandy Arizona/Saras krisvianti)
Tags: