Indeks IBEX-35 Spanyol ditutup 0,36 persen lebih rendah
26 Juni 2019 06:43 WIB
Pialang saham beristirahat di bawah layar yang menunjukkan pergerakan harga saham di Bursa Saham Spanyol, Senin (23/4). Indeks acuan Spanyol IBEX mengalami penurunan 3,3 persen menjadi 6.811,2 poin yang terjadi terakhir kali saat krisis ekonomi 2009, terseret oleh meningkatnya ketakutan akan kemampuan pemerintah menyelesaikan hutang hingga menjadi resesi. (FOTO ANTARA/REUTERS/Andrea Com)
Madrid (ANTARA) - Nilai saham Spanyol berakhir turun 0,36 persen pada perdagangan Selasa sore dengan indeks acuan IBEX-35 di Bursa Efek Madrid dibuka pada 9.192,50 poin dan ditutup pada 9.159,80 poin.
Sebanyak 24 saham dari 35 perusahaan pada mengalami kerugian dan 11 saham mengalami kenaikan.
Saham dengan kinerja terburuk adalah International Consolidated Airlines Group (IAG) yang anjlok 2,46 persen, sementara saham-saham pada perusahaan telekomunikasi Mas Mobile dan Cellnex Telecom turun masing-masing 2,22 persen dan 1,38 persen.
Sementara itu saham perusahaan industri, Indra mengalami kenaikan 2,53 persen.
Demikian pula dengan saham perusahaan energi, Red Electrica Corporacion mengalami kenaikan sebesar 1,00 persen, dan saham penyedia infrastruktur, Acciona, naik 0,96 persen.
Sebanyak 24 saham dari 35 perusahaan pada mengalami kerugian dan 11 saham mengalami kenaikan.
Saham dengan kinerja terburuk adalah International Consolidated Airlines Group (IAG) yang anjlok 2,46 persen, sementara saham-saham pada perusahaan telekomunikasi Mas Mobile dan Cellnex Telecom turun masing-masing 2,22 persen dan 1,38 persen.
Sementara itu saham perusahaan industri, Indra mengalami kenaikan 2,53 persen.
Demikian pula dengan saham perusahaan energi, Red Electrica Corporacion mengalami kenaikan sebesar 1,00 persen, dan saham penyedia infrastruktur, Acciona, naik 0,96 persen.
Penerjemah: Risbiani Fardaniah
Editor: Nusarina Yuliastuti
Copyright © ANTARA 2019
Tags: