Asian Para Games 2018
Hari ini ada upacara penutupan Asian Para Games 2018 hingga festival pernikahan
13 Oktober 2018 05:31 WIB
Presiden Joko Widodo melesatkan anak panah untuk menghancurkan huruf "DIS" dari kata "DISABILITY" dalam Upacara Pembukaan Asian Para Games 2018 di Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Sabtu (6/10). (Desca Lidya Natalia)
Jakarta (ANTARA News) - Berikut empat agenda pilihan hari ini di kawasan Jakarta:
1. Closing ceremony Asian Para Games 2018 di GBK Madya Stadium, Senayan, Jakarta, Pusat, pukul 18.00 - 22.00 WIB. Ada sederet selebiriti ternama yang ambil bagian dalam acara itu, antara lain girl group asal Korea Selatan AOA dan Allafta Hirzi Sodiq atau akrab disapa Zizi.
2. Showcase Brisia Jodie di The ICE Palace, Lotte Shopping Avenue, Jakarta Selatan.
3. Mercu Buana Career Fair 2018 di kampus Universitas Mercu Buana.
4. Jakarta Mega Wedding Festival 2018 hingga 14 Oktober mendatang di Hall D JIExpo Kemayoran dengan harga tiket masuk Rp20.000.
1. Closing ceremony Asian Para Games 2018 di GBK Madya Stadium, Senayan, Jakarta, Pusat, pukul 18.00 - 22.00 WIB. Ada sederet selebiriti ternama yang ambil bagian dalam acara itu, antara lain girl group asal Korea Selatan AOA dan Allafta Hirzi Sodiq atau akrab disapa Zizi.
2. Showcase Brisia Jodie di The ICE Palace, Lotte Shopping Avenue, Jakarta Selatan.
3. Mercu Buana Career Fair 2018 di kampus Universitas Mercu Buana.
4. Jakarta Mega Wedding Festival 2018 hingga 14 Oktober mendatang di Hall D JIExpo Kemayoran dengan harga tiket masuk Rp20.000.
Pewarta: Lia Wanadriani Santosa
Editor: Tasrief Tarmizi
Copyright © ANTARA 2018
Tags: