Hong Kong (ANTARA News) - Saham-saham Hong Kong menguat dalam beberapa menit pertama perdagangan Jumat, setelah empat hari mengalami kerugian besar terkait dengan volatilitas liar di pasar Tiongkok daratan yang telah memicu kekacauan global.
Menurut AFP, indikator utama pasar Hong Kong, indeks Hang Seng, naik 1,08 persen atau 219,97 poin menjadi diperdagangkan pada 20.553,31.
(A026/A011)
Indeks saham Hong Kong bangkit dari kerugian empat hari
8 Januari 2016 09:19 WIB
Hang seng (REUTERS)
Editor: Unggul Tri Ratomo
Copyright © ANTARA 2016
Tags: