Monza (ANTARA News) - Hasil balap Grand Prix Formula 1 Italia di Monza pada Minggu:
1. Lewis Hamilton (Britania Raya/Mercedes) 1 jam 18 menit 00,688 detik.
2. Sebastian Vettel (Jerman/Ferrari) selisih 25,042 detik.
3. Felipe Massa (Brazil/Williams) selisih 47,635 detik.
4. Valtteri Bottas (Finlandia/Williams) selisih 47,996 detik.
5. Kimi Raikkonen (Finlandia/Ferrari) selisih 1:08,860.
6. Sergio Perez (Meksiko/Force India) selisih 1:12,783.
7. Nico Hlkenberg (Jerman/Force India) selisih 1 putaran.
8. Daniel Ricciardo (Australia/Red Bull) selisih 1 putaran.
9. Marcus Ericsson (Swedia/Sauber AG) selisih 1 putaran.
10. Daniil Kvyat (Rusia/Red Bull) selisih 1 putaran.
11. Carlos Sainz Jr (Spanyol/Toro Rosso) selisih 1 putaran.
12. Max Verstappen (Belanda/Toro Rosso) selisih 1 putaran.
13. Felipe Nasr (Brazil/Sauber AG) selisih 1 putaran.
14. Jenson Button (Britania Raya/McLaren) selisih 1 putaran.
15. Will Stevens (Britania Raya/Marussia) selisih 2 putaran.
16. Roberto Merhi (Spanyol/Marussia) selisih 2 putaran.
17. Nico Rosberg (Jerman/Mercedes) selisih 3 putaran.
18. Fernando Alonso (Spanyol/McLaren) selisih 6 putaran.
Tidak finis
Pastor Maldonado (Venezuela/Lotus): putaran kedua, Romain Grosjean (Prancis/Lotus): putaran kedua, Fernando Alonso (Spanyol/McLaren): putaran ke-48, Nico Rosberg (Jerman/Mercedes): putaran ke-51
Klasemen keseluruhan
Pebalap
1. Lewis Hamilton (Britania Raya) 252 angka.
2. Nico Rosberg (Jerman) 199.
3. Sebastian Vettel (Jerman) 178.
4. Felipe Massa (Brazil) 97.
5. Kimi Raikkonen (Finlandia) 92.
6. Valtteri Bottas (Finlandia) 91.
7. Daniil Kvyat (Rusia) 58.
8. Daniel Ricciardo (Australia) 55.
9. Romain Grosjean (Prancis) 38.
10. Sergio Perez (Meksiko) 33.
11. Nico Hlkenberg (Jerman) 30.
12. Max Verstappen (Belanda) 26.
13. Felipe Nasr (Brazil) 16.
14. Pastor Maldonado (Venezuela) 12.
15. Fernando Alonso (Spanyol) 11.
16. Carlos Sainz Jr (Spanyol) 9.
17. Marcus Ericsson (Swedia) 9.
18. Jenson Button (Britania Raya) 6.
Konstruktor
1. Mercedes 451 angka.
2. Ferrari 270.
3. Williams 188.
4. Red Bull 113.
5. Force India 63.
6. Lotus 50.
7. Toro Rosso 35.
8. Sauber AG 25.
9. McLaren 17.
(AFP/H-RF)
Hasil Grand Prix Italia
6 September 2015 21:18 WIB
ilustrasi Pebalap Formula Satu dari tim Mercedes Lewis Hamilton asal Inggris mengacungkan ibu jarinya setelah memenangkan Grand Prix Rusia pertama di Sochi, Minggu (12/10). (REUTERS/Laszlo Balogh)
Editor: Ruslan Burhani
Copyright © ANTARA 2015
Tags: