Harga Galaxy S6 Edge Plus terungkap
1 Agustus 2015 10:11 WIB
Pengunjung mengamati smartphone Samsung Galaxy S6 saat peluncurannya di Jakarta, Rabu (29/4). PT. Samsung Electronics Indonesia meluncurkan dua smartphone flaghsip Samsung Galaxy S6 dan S6 edge yang dipasarkan di Indonesia mulai 8 Mei. (ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari)
Jakarta (ANTARA News) - Menurut laporan GSM Arena, Samsung Galaxy S6 Edge Plus akan dijual dengan estimasi harga 799,99 euro atau sekitar 876 dolar AS untuk model 32GB.
Samsung diperkirakan akan merilis Galaxy S6 Edge Plus bersamaan dengan peluncuran Galaxy Note 5 pada bulan ini.
Galaxy S6 Edge+ akan menjadi versi yang lebih besar dari S6 Edge saat ini yang akan menampilkan layar lengkung di kedua sisi.
Untuk spesifikasi, Edge versi lebih besar dikabarkan tidak jauh berbeda dengan versi normalnya.
Samsung Galaxy S6 Edge Plus diperkirakan akan mulai dijual pada 21 Agustus.
Samsung diperkirakan akan merilis Galaxy S6 Edge Plus bersamaan dengan peluncuran Galaxy Note 5 pada bulan ini.
Galaxy S6 Edge+ akan menjadi versi yang lebih besar dari S6 Edge saat ini yang akan menampilkan layar lengkung di kedua sisi.
Untuk spesifikasi, Edge versi lebih besar dikabarkan tidak jauh berbeda dengan versi normalnya.
Samsung Galaxy S6 Edge Plus diperkirakan akan mulai dijual pada 21 Agustus.
Penerjemah: Arindra Meodia
Editor: Fitri Supratiwi
Copyright © ANTARA 2015
Tags: