Kupang (ANTARA) - Gempa dengan magnitudo 6,6 mengguncang Kota Kupang, Ibu Kota Provinsi Nusa Tenggara Timur, Kamis pukul 05.04 WITA.
Berdasarkan informasi resmi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) gempa tersebut terjadi di kedalaman 10 kilometer dan lokasi gempa berada pada 24 kilometer Tenggara Kupang-NTT.
Letak gempa terjadi di 10.34 lintang selatan (LS) dan 123.Bujur Timur (BT). Gempa tersebut juga dilaporkan tidak berpotensi tsunami.
Baca juga: Badan Geologi ungkap pemicu rawan gempa bumi di Cianjur
Baca juga: Gempa dangkal guncang sejumlah wilayah di Indonesia
Gempa bermagnitudo 6,6 guncang Kota Kupang Kamis pagi
2 November 2023 05:03 WIB
Tangkapan layar lokasi gempa 6,6 magnitude di Kupang. ANTARA/Kornelis Kaha
Pewarta: Kornelis Kaha
Editor: D.Dj. Kliwantoro
Copyright © ANTARA 2023
Tags: