Berdasarkan informasi dari Twitter resmi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, Selasa, peristiwa kebakaran itu terjadi pada Selasa dinihari sekitar pukul 02.55 WIB.
Baca juga: Kebakaran hanguskan bangunan tiga lantai di Pulogadung
Peristiwa kebakaran rumah itu terjadi diduga karena warga sedang membakar angpao menjelang perayaan Imlek Tahun 2022.
Dinas Kebakaran dari Jakarta Barat pun menerjunkan empat unit mobil pemadam kebakaran untuk memadamkan "si jago merah".
Baca juga: Tiga orang tewas akibat kebakaran rumah tinggal di Kebon Baru Tebet