Madrid (ANTARA News) - Barcelona tetap kokoh di peringkat pertama klasemen liga utama Spanyol dengan menyabet 55 poin setelah melakoni 20 laga. Sementara pesaing lawasnya Real Madrid bertengger di posisi kedua dengan memperoleh 51 poin.
Berikut posisi klasemen di liga utama Spanyol menjelang pertandingan akhir pekan, sebagaimana dikutip dari AFP.
Barcelona 20 18 1 1 64 11 55
Real Madrid 20 16 3 1 48 17 51
Villarreal 20 13 3 4 40 21 42
Valencia 20 12 4 4 33 23 40
Espanyol 20 12 1 7 28 26 37
Athletic Bilbao 20 10 2 8 32 31 32
Atletico Madrid 20 9 3 8 31 24 30
Sevilla 20 9 2 9 30 32 29
Real Mallorca 20 8 3 9 23 25 27
Getafe 20 8 3 9 29 32 27
Real Sociedad 20 8 1 11 30 33 25
Hercules 20 6 4 10 22 31 22
Deportivo La Coruna 20 5 6 9 15 27 21
Racing Santander 20 5 5 10 15 29 20
Sporting Gijon 20 4 7 9 18 27 19
Real Zaragoza 20 4 7 9 18 32 19
Osasuna 20 4 6 10 19 28 18
Almeria 20 3 8 9 20 34 17
Malaga 20 5 2 13 27 45 17
Levante 20 4 3 13 20 34 15
(*)
Barcelona Masih Memimpin
28 Januari 2011 10:14 WIB
Pemain depan Barcelona, David Villa (kiri) melenggang melewati kiper Malaga, Sergio Asenjo (ANTARA/AFP PHOTO/ JOSEP LAGO/djo)
Editor: AA Ariwibowo
Copyright © ANTARA 2011
Tags: