Semua pertandingan semifinal hingga final kriket T20 PON Papua ini digelar di Lapangan Cricket Doyo Baru, Kabupaten Jayapura, Senin (4/10).
Beberapa waktu sebelumnya, tim putri kriket Bali juga sukses mengamankan emas dalam nomor T20 dengan mengalahkan tim Kalimantan Timur dengan skor 97-96.
Baca juga: Tim putri Bali raih emas kriket T-20 usai kalahkah Kaltim
Baca juga: Tim putri Bali raih emas kriket T-20 usai kalahkah Kaltim
Keberhasilan Bali mengawinkan medali emas ini menyamai kesuksesan tim DKI Jakarta yang mengawinkan medali emas putra dan putri pada nomor Super Eight.
Keberhasilan Bali mengawinkannya medali emas nomor T20 ini juga membuat mereka dinyatakan sebagai juara umum PON Papua cabang olahraga Kriket.
Dikutip dari situs resmi PON Papua, tercatat Bali di peringkat pertama sebagai juara umum dengan raihan medali 3 emas, 1 perak dan 1 perunggu.
Setelah Bali, DKI Jakarta tercata sebagai juara dua dengan raihan 2 emas dan 2 perak lalu ada tuan rumah Papua yang memiliki 1 emas dan dua perak.
Baca juga: Tim kriket putri DKI Jakarta bukukan dua kemenangan
Baca juga: Jadwal kriket PON Papua: Papua hadapi Bali, DKI Jakarta ladeni Sulsel
Baca juga: Tim kriket putri DKI Jakarta bukukan dua kemenangan
Baca juga: Jadwal kriket PON Papua: Papua hadapi Bali, DKI Jakarta ladeni Sulsel