7 Tewas 100 Cedera Dalam Kerusuhan di Bangkok
14 Mei 2010 23:02 WIB
Pendukung aksi demonstrasi anti pemerintah "kaos merah" membawa tubuh seorang pria yang menjadi korban bentrokan di persimpangan Din Daeng dekat Bangkok 15 Mei 2010. (REUTERS / Adrees Latif)
Bangkok (ANTARA News/AFP) - Pasukan Thailand melepaskan tembakan ke arah pemrotes Jumat setelah pengepungan militer terhadap tempat pawai mereka di jantung ibu kota negara itu, Bangkok, menyulut bentrokan-bentrokan sengit yang menewaskan tujuh orang dan melukai lebih dari 100.
Pasukan keamanan bergerak untuk mengambil alih kendali atas sebuah jalan di dekat pasar malam Suan Lum, setelah demonstran Kaos Merah keluar dari pangkalan pawai mereka yang dikepung militer.(*)
(Uu.M014/R009)
Pasukan keamanan bergerak untuk mengambil alih kendali atas sebuah jalan di dekat pasar malam Suan Lum, setelah demonstran Kaos Merah keluar dari pangkalan pawai mereka yang dikepung militer.(*)
(Uu.M014/R009)
Pewarta:
Editor: Ruslan Burhani
Copyright © ANTARA 2010
Tags: