Singapura (ANTARA) - Bursa Saham Singapura ditutup lebih rendah pada perdagangan Senin, dengan acuan Indeks Straits Times (STI) melemah 1,19 persen atau 37,42 poin, menjadi 3.116,31 poin.
Total 1,96 miliar saham berpindah tangan senilai 1,34 miliar dolar Singapura (sekitar 979,36 juta dolar AS), dengan jumlah saham turun lebih banyak daripada yang naik, 374 saham berbanding 112 saham.
Indeks Straits Times berkurang 0,53 persen atau 16,95 poin menjadi 3.153,73 poin pada akhir perdagangan Jumat lalu (31/1/2020), dengan volume transaksi mencapai 1,99 miliar saham senilai 1,59 miliar dolar Singapura (sekitar 1,17 miliar dolar AS).
Baca juga: IHSG ditutup 55,88 poin, investor masih khawatir dampak Virus Corona
Baca juga: Bursa saham Malaysia merosot, Indeks KLCI ditutup anjlok 0,60 persen
Baca juga: Bursa Saham China ditutup jatuh di atas 7 persen, dipicu Virus Corona
Baca juga: Bursa Saham Tokyo jatuh, Indeks Nikkei berakhir terendah tiga bulan
Baca juga: Tertekan Virus Corona, bursa saham Australia ditutup jatuh
Bursa Saham Singapura ditutup jatuh 1,19 persen
3 Februari 2020 18:52 WIB
Ilustrasi: Bursa Saham Singapura (Reuters)
Penerjemah: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
Copyright © ANTARA 2020
Tags: